PENELITIAN

Daftar penelitian yang terdaftar di risetmu.

No Nama Judul Sumber Dana Total Dana Berkas
1 FATIAH HANDAYANI Eksplorasi dan Desain Rumusan Proses Pemberdayaan: Studi Penelitian dan Pengembangan Teori Cattaneo & Chapman pada Ibu Hamil Usia Remaja RisetMU 16.000.000
2 Heni Pujiastuti Analisis Risiko Kegagalan Fondasi pada Tanah Ekspansif di Daerah Wisata Kuta Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah RisetMU 15.000.000
3 SITI SAMSIAH Keberagaman gender, Konservatisme Akuntansi, dan kinerja keuangan: Studi pada Perusahaan Badan Usaha Milik Negara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia RisetMU 13.000.000
4 RINAWIDIASTUTI PENGARUH SARI KULIT NANAS DAN INULIN BENGKOANG TERFERMENTASI (TEPUNG SINBIOTIK) TERHADAP PRODUKTIVITAS, KOLESTEROL DAGING DAN ASAM URAT AYAM BROILER RisetMU 6.000.000
5 NUGROHO ARI WIBOWO Pengaruh Deep Breathing Exercise Kombinasi Incentive Spirometry terhadap Vital Sign, Saturasi Oksigen dan Peak Ekspiratiry Flow Rate Pasien Pasca Ekstubasi RisetMU 10.000.000
6 FATHIYA LUTHFIL YUMNI Model Pemberdayaan Ibu Hamil Riwayat Pre-eklamsia dalam pencegahan hipertensi kehamilan melalui pendekatan teori self-regulation health empowerment RisetMU 10.000.000
7 NOR MITA IKA SAPUTRI Efektivitas Pelatihan Asertif sebagai Upaya Mengatasi Perilaku Bullying pada Siswa SMP Muhammadiyah sederajat Kota Padangsidimpuan RisetMU 19.950.000
8 AKHMAD STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI KREATIF SONGKOK RECCA DI KABUPATEN BONE RisetMU 20.000.000
9 FATHIA FRAZNA AZ-ZAHRA Implementasi Augmented Reality (AR) dalam Sistem Penyiraman Tanaman Hias Berbasis IoT secara Real-Time untuk Meningkatkan Efisiensi Pengelolaan Tanaman dan Interaksi Pengguna RisetMU 7.000.000
10 ARIES CHANDRA ANANDITA Pengembangan Model Innovative Family Empowerment Berbasis Theory of Planned Behavior untuk Optimalisasi Kemampuan Keluarga Merawat Anak dan Remaja dengan Skizofrenia RisetMU 10.000.000
11 DIAH PRIYANTINI Pengaruh Community Healthcare as Partner (CHCP) terhadap Keyakinan, Perceived stigma dan Kualitas Hidup Perempuan dengan HIV RisetMU 10.000.000
12 Adi Fajaryanto Peningkatan Keamanan untuk Mengamankan Data Sensitif dalam konteks Pendidikan Tinggi Muhammadiyah RisetMU 10.000.000
13 Ishak, S.Pd., M.Pd Pengembangan Aplikasi E-Visual English Instructions Berbasis Kearifan Lokal dalam Meningkatkan Kemampuan Bahasa Inggris Guru SD di Kabupaten Tangerang RisetMU 7.000.000
14 NOVITA MZ Optimalisasi Pemahaman Terminologi Teknikal dan Penerapan Manajemen Kualitas Air Budidaya Ikan di Sukabumi RisetMU 7.000.000
15 ADHIANTY NURJANAH Model Komunikasi Bencana Integratif Humas Pemerintah di Kawasan Rawan Bencana (KRB) dalam Upaya Mewujudkan Pariwisata Berkelanjutan di Sleman, Yogyakarta RisetMU 10.000.000
16 Dr. Zainal Arifin, M.Pd.I PolaTransformasi Gerakan Islam Berkemajuan Membendung Ideologi Salafi Melalui Gerakan Jamaah Dakwah Jamaah (GJDJ) oleh Tokoh Lokal KH. Choirul Huda Di Ranting Muhammadiyah Moropelang Babat Lamongan RisetMU 10.000.000
17 Mohammad Bhanu Setyawan Analisis SWOT-AHP untuk Merumuskan Strategi Pembelajaran Literasi Digital yang Efektif di Pendidikan Sekolah Dasar Indonesia RisetMU 10.000.000
18 QURRATUL AINI Kajian Arsitektur Ramah Anak pada Bangunan Sekolah di Lingkungan Persyarikatan Muhammadiyah Kota Banda Aceh. (Studi Kasus: Taman Kanak-Kanak Aisyiyah di Kota Banda Aceh) RisetMU 10.000.000
19 HARUN MUKHTAR Algoritma Hybrid LSTM-GSA: Solusi Cerdas dalam Peramalan Kedatangan Wisatawan. RisetMU 13.000.000
20 UMMY A'ISYAH NURHAYATI Perbedaan Pengaruh Pemberian Resitance Training dan Moderate Intensity Aerobik Training pada Penderita Hipertensi RisetMU 15.000.000